Postingan

Laporan Taksonomi Hewan Vertebrata

Gambar
  Morfologi & Identifikasi Hewan Vertebrata Kelas Reptilia Nikmatul Hasanah Prodi Tadris Biologi, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, IAIN Jember NIM: T20158012 ABSTRAK Morfologi merupakan bentuk luar suatu organisme yang mudah dilihat dan diingat dalam mempelajari organisme. Dalam sistem klasifikasi hewan vertebrata dibagi menjadi 5 kelas yaitu: Pisces, Amphibia, Reptilia, Aves dan Mamalia. Vertebrata atau disebut juga hewan bertulang belakang, dalam sistem klasifikasi merupakan subfilum dari filum Chordata. Kelas Reptil berasal dari kata reptum yang berarti melata. Reptilia merupakan kelompok hewan darat pertama yang sepanjang hidupnya bernafas dengan paru-paru. Ciri umum kelas ini yang membedakan dengan Kelas yang lain adalah seluruh tubuhnya tertutup oleh kulit kering atau sisik. Ciri khusus, yaitu tubuhnya dibungkus oleh kulit yang menanduk (tidak licin) biasanya dengan sisik atau bercarapace, beberapa ada yang memiliki kelenjar permukaan kulit. Praktik

Laporan Praktikum Arthropoda

Gambar
Identifikasi & Klasifikasi Hewan Invertebrata Filum Arthropoda Nikmatul Hasanah Prodi Tadris Biologi, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, IAIN Jember NIM: T20158012 ABSTRAK Hewan berdasarkan ada tidaknya tulang belakang dibedakan menjadi 2 kelompok, yaitu hewan vertebrata dan hewan invertebrata. Hewan invertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang belakang , salah satunya adalah filum arthropoda . Filum Arthroppoda merupakan filum terbesar jika dilihat dari jumlah anggotanya, memiliki tiga bagian tubuh yang terdiri dari caput (kepala), thorax (dada), dan abdomen (perut), memiliki kaki yang beruas, berbuku-buku, atau bersegmen, tergolong dalam tripoblastik selomata dengan simetri bilateral. Praktikum ini dilaksanakan pada Senin, 23 April 2018, Pukul 10.30-12.30 WIB. Bertempat di Laboratorium Terpadu IAIN Jember. Praktikum ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakter morfologi spesimen arthropoda berdasarkan kunci identifikasinya, mengklasifikasikan spesimen